Berita Nasional

Indonesia Sambut Wisman Pertama Tahun 2025 di Tiga Pintu Masuk Utama

Jakarta, 2 Januari 2025 – Kementerian Pariwisata (Kemenpar) bersama PT Angkasa Pura Indonesia (InJourney Airports), Garuda Indonesia, dan pemerintah daerah sukses menyambut wisatawan mancanegara (wisman) pertama yang tiba di Indonesia melalui tiga pintu masuk utama, yaitu Kepulauan Riau, Bali, dan Jakarta. Acara ini menjadi simbol kesiapan Indonesia dalam menyambut lebih banyak wisatawan sepanjang tahun 2025. […]

Liputan Event

GARUDA INDONESIA UMRAH TRAVEL FAIR (GUTF) KEMBALI DIGELAR BERSAMA BRImo, HADIRKAN PENAWARAN PAKET PERJALANAN UMRAH DENGAN HARGA KHUSUS

Jakarta, 21 Agustus 2024 – Setelah sukses pada pelaksanaan tahun lalu, maskapai penerbangan nasional Garuda Indonesia kembali menggelar Garuda Indonesia Umrah Travel Fair (GUTF) 2024 yang diselenggarakan pada tanggal 23-25 Agustus 2024 di Main Atrium & Mossaic Walk Kota Kasablanka Mall, Jakarta Selatan. BRImo sebagai official mobile banking partner serta berbagai exhibitor travel agent dan […]